Ketika Jeremy Doku Menjadi Mimpi Buruk untuk Conor Bradley
BeritaBola99 – Nestapa juara bertahan Premier League, Liverpool, berlanjut dengan kekalahan telak 0-3 kontra Manchester City di pekan 11.
Bermain di Etihad Stadium, Minggu (09/11) malam WIB, tiga gol The Citizens datang dari Erling Haaland (29′), Nico Gonzalez (45+3′), dan Jeremy Doku (63′).
Man City juga memiliki 51 persen penguasaan bola serta 17 percobaan tendangan (enam tepat sasaran).
Sementara Liverpool hanya punya satu sepakan tepat sasaran dan satu-satunya keunggulan mereka, dari statistik, adalah akurasi operan bola 91 persen.
Jeremy Doku, Teror di Pertahanan Liverpool
Lanjut Baca lagi
Conor bradley
Manchester City
Liverpool
Premier League